1. Harddisk
Source: gettyimages.com
Apa itu
Hardisk?Hardisk adalah perangkat keras komputer/laptop yang berkeja sebagai
penyimpanan data. Hard Disk Drive atau yang sering kita sebut sebagai ‘ hard
disk saja ‘ merupakan salah satu komponen terpenting dalam komputer selain Procesor dan ram.
Data data yang telah di simpan
di dalam perangkat harddisk tidak akan hilang,Bahkan apabila pengguna mematikan
laptop/komputer.Hardisk umumnya berisi piringan dan mudah menjadi rusak apabila
harddisk rusak,sehingga data data di dalam harddisk akan rusak.Itulah kenapa
Harddisk disebut sebagai bad sector.Kapasitas daya tamping dari pada harddisk
itu sendiri juga terbilang lumayan besar.Ukuran yang di pakai dalam harddisk adalah
byte sampai terabyte(TB).
Hard Disk diciptakan
pertama kali oleh insinyur IBM ternama, Reynold Johnson di tahun 1956. Cakram keras pertama tersebut terdiri dari 50 piringan
berukuran 2 kaki (0,6 meter) dengan kecepatan rotasinya mencapai 1.200 RPM (rotation per minute) dengan
kapasitas penyimpanan mencapai 4,4 MB. Cakram keras
zaman sekarang sudah ada yang hanya selebar 0,6 cm dengan kapasitas 750 GB sampai 1TB.
Source: scoopnest.com
Hardisk modern yang sekarang:
1.Pada tahun 2006 Seagate meluncurkan Penperdicular Recording,
Momentus 5400.3 sebuah HD 2.5 inci, berkapasitas 160 GB yang menggunakan teknik
vertical recording
2.Pada tahun 2007 Hitachi meluncurkan DeskStar 7K1000 HD
Terabyte pertama ke pasaran, dengan kapasitas 1000GB, atau 1 TeraByte.
2. SSD
Source: gettyimages.com
SSD atau yang di
kenal sebagai solid state drive adalah salah satu hard disk jaman modern,yang
di produksi pada tahun 2010. Solid State Drive,umumnya tidak berisik, hemat daya, cepat dan sangat
handal, inilah kriteria HD masa depan, SSD dengan kapasitas paling besar saat
ini berukuran 256GB, kekurangannya terletak pada masalah harga, Flash Memory
masih sangat mahal, Para Ahli memprediksi bahwa masih dibutuhkan sekitar 5
tahun sampai SSD dapat menyamai kapasitas HD konvensional dengan harga yang
sama. Umumnya SSD harganya jauh lebih mahal dari pada Hard disk biasa.
250
gb SSD setara dengan 1tb Hard Disk biasa.
SSD 10x lebih cepat di banding dengan
Hard Disk.SSD dapat membuat komputer anda booting dengan cepat dan dapat
menjalankan software dalam waktu 2 detik di bandingkan dengan hard disk biasa.
3. Kelebihan Hard disk dan SSD
1. Harddisk
A. Kelebihan
• Kapasitas besar. Semakin besar kapasitas penyimpanan, semakin lebih baik.• Harga. Konstruksi harddisk dengan kapasitas besar dalam hitungan GB (gigabyte) memiliki harga yang lebih murah dibandingkan SSD
B. Kekurangan :
• Berisik. Harddisk merupakan barang yang dapat dipindah-pindah, sehingga dapat menimbulkan noise kecil.
• Rapuh. Fungsi mekanik dapat berimbas pada integritas data dan mungkin dapat menyebabkan data hilang atau rusak.
2. Solid-State Disk (SSD)
A. Kelebihan
• Akses cepat. Kecepatan akses lebih tinggi daripada harddisk, sekitar 0,1 ms dari kecepatan akses harddisk, 22 ms.• Transfer cepat. Kecepatan transfer lebih cepat daripada harddisk sekitar 65MB/s, dari kecepatan transfer data harddisk, 35MB/s.
• Tidak berisik. SSD bukan barang movable, jadi tidak menimbulkan suara, kecuali jika produsen menginstal air-blower (peniup angin) di dalamnya.
• Tahan banting. Oleh karena unmovable, sehingga lebih tahan banting dan getaran.
B. Kekurangan
• Harga lebih mahal. SSD sebagai teknologi baru, masih menjadi barang yang langka dan tentunya lebih mahal daripad harddisk.• Kapasitas lebih sedikit daripada harddisk
Posting Komentar